Image1

Contoh Spanduk Peringatan Hari Kartini Format CDR

Spanduk Hari Kartini.cdr | Tema Hari Kartini Tahun 2018| Sobat! Tak terasa sekarang sudah berada di pertengahan bulan April. Pada bulan ini mungkin sebagian lupa yah ada moment bersejarah bagi bangsa Indonesia yang terjadi pada tanggal 21 April karena pada tanggal tersebut lahirlah kartini kecil yang menjelma sebagai tokoh pejuang wanita di Indonesia. Kartini lahir pada tanggal 21 April 1879. Kartini adalah sosok wanita yang berjuang mengangkat harkat derajat kaum wanita pada waktu itu. Kartini menginginkan kaum wanita tidak lagi tertindas dan bisa maju bersama kaum pria.

Perjuangan terhadap kaum perempuan ini dicantumkan dalam karyanya berupa buku "Habis Gelap Terbitlah Terang" Sebagai penghormatan atas perjuangan dan pemikirannya maka pada tanggal 21 April ditetapkan sebagai hari Kartini.

Hari Kartini adalah hari peringatan terhadap pejuang RA kartini yang lahir pada tanggal 21 April.

Sobat! Sebagai penghormatan atas jasa-jasa ibu Kartini, saya ingin berbagi desain spanduk dalam memperingati Hari Kartini. Bagi sobat yang akan memperingati, atau sekedar mengingat perjuangan beliau dan mengingatkan kembali kepada generasi-generasi muda atas peranan dan pemikiran Ibu kita Kartini silahkan download contoh spanduk kartini dalam format CDR Corel Draw X4 gratis.

Cara downloadnya silahkan klik link download masuk ke adfly tunggu beberapa detik kemudian dipojok kanan atas klik SKIP AD atau LEWATI, kemudian masuk ke mediafire klik link download.

Spanduk Hari Kartini.cdr

Spanduk Peringatan Hari Kartini.cdr

Tema Hari Kartini 2018 antara lain tema pendidikan : "Melalui Peringatan Hari Kartini kita Bekali Generasi Muda dengan Nilai-nilai Pendidikan Budi Pekerti yang Luhur. Sedangkan untuk tema TP PKK antara lain "Dengan Semangat Kartini kita tingkatkan Kualitas Keluarga Melalui Kreatifitas dan Kecerdasan Bina Keluarga Balita (BKB) Sebagai Manifestas Mencerdaskan Anak Bangsa.

Spanduk Selamat Hari Kartini.cdr

Spanduk Peringatan Hari Kartini Format CDR

Selamat Hari Kartini, Jadilah Generasi Terbaik..

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Contoh Spanduk Peringatan Hari Kartini Format CDR"

Post a Comment